Syarat-syarat terjadinya intergritas sosial :
1.anggota masyarakat merasa bahwa mereka berhasil saling mengisi kebutuhan-kebutuhan satu sama lain. hal ini berarti kebutuhan fisik dan kebutuhan sosial dapat dipenuhi oleh sistem sosial mereka. terpenuhinya kebutuhan ini menyebabkan setiap anggota masyarakat saling menjaga keterkaitan satu sama lain
2.masyarakat berhasil menciptakan kesepakatan bersama mengenai norma dan nilai yang dilestarikan dan dijadikan pedoman dalam berinteraksi antara satu sama lain. termasuk menyepakati hal-hal yang dilarang
3.norma dan nilai sosial berlaku cukup lama, tidak mudah berubah, dan dijalankan secara konsisten oleh seluruh anggota masyarakat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar